VARIASI KALIMAT BAHASA INDONESIA DALAM SKRIPSI MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan variasi kalimat bahasa Indonesia dalam skripsi mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya. Untuk mencapai tujuan tersebut, digunakan pendekatan penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif. Sumber data penelitian ini adalah tiga skripsi mahasiswa PGSD yang diuji tahun 2019. Adapun datanya berupa semua kalimat yang terdapat pada bagian latar belakang masalah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat 126 kalimat dengan berbagai variasi atau jenis kalimat yakni (1) kalimat lengkap, (2) kalimat elips, (3) kalimat luas, (4) kalimat aktif, (5)
kalimat pasif, (6) kalimat normal, (7) kalimat inversi, (8) kalimat berita, (9) kalimat positif, (10) kalimat negatif, (11) kalimat tunggal, dan (12) kalimat majemuk. Jenis kalimat yang paling banyak ditemukan adalah kalimat luas dan kalimat berita, kalimat normal, dan kalimat positif, kalimat majemuk, kalimat lengkap, dan kalimat aktif. Jenis kalimat sederhana, kalimat tanya, dan kalimat perintah tidak ditemukan dalam penelitian ini.
Downloads
References
Alwi, Hasan dkk. 2003. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
Ayunia, Faradila Hertia. 2019. Pengaruh Media Wayang Kartun terhadap Menyimak Dongeng Siswa Kelas II B SDN Pepelegi 2 Sidoarjo. Skripsi PGSD Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya.
Birillina, Nur. 2019. Pengaruh Model Pembelajaran Numbered Head Together terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah dan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Matematika Materi Operasi Hitung Perkalian dan Pembagian di Kelas III SD Kemala Bhayangkari 1 Surabaya. Skripsi PGSD Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya.
Chaer, A. 2009. Sintaksis Bahasa Indonesia: Pendekatan Proses. Jakarta: Rineka Cipta.
Chaer, Abdul. 1994. Linguistik Umum.
Jakarta: PT Rineka Cipta.
Chomsky, Noam. 1959. “Review of Skinner’s Verbal Behavior.” Language, Vol. 35.
Ghufron, Syamsul dan IIb Marzuqi. 2016. Sintaksis Bahasa Indonesia: Kajian Frasa, Klausa, dan Kalimat. Surabaya: Istana.
Ghufron, Syamsul dkk. 2016. Kompeten Berbahasa Indonesia: Pedoman Perkuliahan Bahasa Indonesia di Perguruan Tinggi. Surabaya: Appi- Bastra.
Halim, Amran (ed.). 1976. Politik Bahasa Nasional. Jakarta: Pusat pembinaan dan Pengembangan Bahasa.
Markhamah dan Atiqa Sabardila. 2009. Analisis Kesalahan dan Kesantunan Berbahasa. Surakarta: Muhammadiyah University Press.
Masruroh, Iffah. 2019. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Snowball Throwing terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPA dengan Materi Zat Tunggal dan Campuran Kelas V SDN Bebekan Kabupaten Sidoarjo.
Moeliono, A.M. dkk. 1988. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
Parera, Jos Daniel. 1988. Sintaksis. Jakarta: PT Gramedia.
Putrayasa, I.B. 2009. Jenis Kalimat dalam Bahasa Indonesia. Bandung: PT Refika Aditama.
Ramlan, M. 1986. Sintaksis. Yogyakarta: CV Karyono.
Razak, Abdul. 1992. Kalimat Efektif: Struktur, Gaya, dan Variasi. Jakarta: PT Gramedia.
Samsuri. 1985. Tata Kalimat Bahasa Indonesia. Jakarta: PT Sastra Hudaya.
Sumadi. 2009. Sintaksis Bahasa Indonesia. Malang: A3 (Asih Asah Asuh).
Sumowijoyo, Gatot Susilo. 2000. Pos Jaga Bahasa Indonesia. Surabaya: Unipress Universitas Negeri Surabaya.
Syafi’ie, Imam. 1984. ”Analisis Kesalahan Berbahasa Indonesia dalam Menulis Mahasiswa Tiga IKIP di Jawa”. Disertasi Doktor
Pendidikan Bahasa Indonesia, IKIP Malang.
Wibowo, Wahyu. 2007. Menjadi Penulis & Penyunting Sukses. Jakarta: Bumi Aksara.
Yulianto, Bambang. 2008. Aspek Kebahasaan dan Pembelajarannya. Surabaya: Unesa Universitiy Press.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.