PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN BAHASA ARAB DI INDONESIA

  • Ah. Zakki Fuad universitas Islam Negeri Surabaya
Keywords: problematika, politik, sosiologis, metodologis

Abstract

Eksistensi dan perkembangan bahasa Arab di Indonesia mengalami transformasi dari waktu ke waktu. Sejak Islam datang bersamaan dengan bahasa Arab
sebagai bahasa kitab suci (al-Qur’an) dan bahasa ritual ibadah bagi umat Islam perkembangan bahasa Arab mengalami stagnasi, hal ini disebabkan banyak
problematika dalam proses pemahaman, perkembangan dan pembelajarannya. Problematika tersebut terbagi menjadi tiga aspek: Aspek politik, aspek sosiologis dan aspek metodologis. Problematika pembelajaran bahasa Arab bisa diselesaikan dengan cara merumuskan kebijakan yang berpihak terhadap perkembangan bahasa arab, mempelajari bahasa arab dengan pendekatan continuitas dan integratif serta meningkatkan sumberdaya manusia melalui pendidikan yang profesional sehingga dapat menemukan dan memilih metode yang tepat dalam mengajarkan bahasa Arab sesuai dengan kondisi dan kultur masyarakat Indonesia.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdul Chaer. 1994. Linguistik Umum, Jakarta: Rineke Cipta.
Ahmad Fuad Effendy. 2005. Metodologi Pengajaran Bahasa Arab. Malang: Misykat.
Arieste, Paul, 1968 A grammar of the Votic language, Indiana University Publications, Uralic Series Volume 68. Boloomington: Indiana University Press
Bright, William, 1957, The Karok language, University of California Publicatiopn in Linguistic 13, Berkeley and Los Nageles University of California Press.
Busyairi Madjidi. 1994. Metode Pengajaran Bahasa Arab, Yogyakarta: Sumbangsih Offset.
Chafe, Wallace, 1970, Meaning and the structure of language Chicago and London: The University of Chicago Press
Chomsky, Noam, 1965, Aspect of the theory of syntax, Cambridge: M.I.T Press
-------------------, 1957 Syntactix structure, The Hague:Mouton
Craig, Colette, 1975, Jacaltec syntax a study of complex sentences. Doctoral diddertation, Harvard University.
Dibble, Charles eAND Arthur J.O Anderson, 1969, Florentie codex, Book 6, Reaotic and moral philosophy Translation of Fray Bernardiono de Sahagun General History of the thins of New Spain, Monographs of the School of America Research, NO 14, Part 2. Santa Fe New Mexico: School of American Reseaqrch and University of Utah.
Emond, Joseph, 1969, Root and structure preserving transformations, Doctoral dissertation, M.L.T.
Mukhtar Umar. 1982. Ilm al-Dilalah. Kuwait: Maktabah al-Arabiyah.
Muhammad Solichun, 2014. Problematika Pembelajaran Bahasa Arab, Tesis STAIN Salatiga.
Nazri Sakur. 2010. Revolusi Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab, Yogyakarta: BiPA
Suhandra Yusuf. 1998. Fonetik dan Fonologi, Jakarta: Gramedia Pustaka.
Published
2015-02-02
Section
Articles