HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN ISLAM PERSPEKTIF IMAM AL-GHAZALI

  • Mokhamad Ali Musyaffa' UNISDA LAMONGAN
  • Abd Haris UIN Malang
Keywords: Hakikat, Tujuan Pendidikan Islam, Imam Al-Ghazali

Abstract

Pendidikan sebagai upaya untuk membangun sumber daya manusia memerlukan wawasan yang sangat luas. karena pendidikan menyangkut seluruh aspek kehidupan manusia baik dalam pemikiran maupun dalam pengalamannya. Oleh karena itu, pembahasan pendidikan tidak cukup berdasarkan pengalaman saja, melainkan dibutuhkan suatu pemikiran yang luas dan mendalam. Salah satunya adalah Imam Al-Ghazali merupakan seorang pemikir besar, sufi dan praktisi pendidikan di dunia Islam. Dalam kajian ini akan dijelaskan tentang hakikat tujuan pendidikan Islam menurut Imam Al-Ghazali. Penelitian ini merupakan penelitian literatur dengan mengkaji tentang hakikat tujuan pendidikan Islam Perspektif Imam Al-Ghazali. Hasil temuan penelitian menunjukkan bahwa; taqarrub (mendekatkan diri) kepada Allah adalah tujuan pendidikan Islam yang terpenting. Menguasai ilmu bagi Imam Al-Ghazali adalah sebagai media untuk taqarrub kepada Allah dimana tak satupun bisa sampai kepadanya tanpa ilmu.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ainin, Husayn Ahmad, Seratus Tokoh Dalam Sejarah Islam, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 1997.
Departemen Agama Republik Indonesia, Al-Qur’an dan Terjemahnya, Semarang: Al-Waah, 1993.
Al-Ghazali, Imam, Ihya’ Ulumiddin, Jilid I, Alih bahasa Moh. Zuhri, Semarang: CV. Asy-Syifa’, 1993.
Al-Ghazali, Imam, Munqidh Minad Ad-Dhalal, Setitik Cahaya Dalam Kegelapan (Surabaya: Pustaka Progresif, 2001.
Al-Ghazali, Imam, Pembuka dan Penerang, Kitab Asli Tanbih Al-Mughtarrin, Bandung: PT. Al-Ma’arif, 2001.
Khan, Shafique Ali, Filsafat Pendidikan Al-Ghazali, Bandung: CV. Pustaka Setia, 2005.
Nata, Abudin, Pemikiran Para Tokoh Pendidikan Islam, Seri Kajian Filsafat Pendidikan Islam, Jakarta: PT. Remaja Rosdakarta, 2000.
Rusn, Abidin Ibn, Pemikiran Al-Ghazali Tentang Pendidikan, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 1998.
Sadullah, Uyah, Pengantar Filsafat Pendidikan, Bandung: Alfabeta, 2003.
Solihin, M., Epistimologi Ilmu Dalam Sudut Pandang Al-Ghazali, Bandung: CV. Pustaka Setia, 2001.
Sulaiman, Fathiyah Hasan, Al-Madzhabul Tarbawi Indal Ghazaly, Sistem Pendidikan Versi Al-Ghazaly, Bandung: Al-Ma’arif, 1986.
Uhbiyati, Nur, Ilmu Pendidikan Islam II, Bandung: CV. Pustaka Setia, 1997.
Zainuddin dkk, Seluk Beluk Pendidikan Dari Al-Ghazali, Jakarta: Bumi Aksara, 1991.
Sholikhah, K., Habibah, S., & Ni'mah, K. (2018). The Development Of Religious Humanistic Education In Tegalrejo Datinawong, Babat Lamongan. EDUCATIO: Journal of Education, 3(2), 259-266.
Published
2022-04-28
How to Cite
Musyaffa’, M., & Haris, A. (2022). HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN ISLAM PERSPEKTIF IMAM AL-GHAZALI. Dar El-Ilmi : Jurnal Studi Keagamaan, Pendidikan Dan Humaniora, 9(1), 1-15. https://doi.org/https://doi.org/10.52166/darelilmi.v9i1.3033
Section
Articles